-->

OLAHRAGA PEDIA

Blog tentang tutorial olahraga basket,badminton,sepak bola,futsal,golf,bola boli,tenis meja dll

Jumat, 14 Oktober 2016

Ukuran Resmi Meja Billiard

Olahraga Pedia – Cabang olahraga billiard dimainkan diatas meja dengan peralatan bantu khusus serta peraturan yang mengaturnya.Meja dalam permainan billiard wajib dipenuhi,karena merupakan media untuk bermain.Permainan ini terbagi beberapa jenis,antara lain jenis Carom,English Billiard dan pool.Permainan ini dapat dimainkan perorangan maupun team.Jenis Carom dimainkan di meja yang tidak memiliki lubang sama sekali.Berbeda dengan jenis EnglisH Billiard dan Pool yang dimainkan di meja yang memiliki lubang sebanyak 6 buah.Meskipun sama-sama memilki 6 buah lubang,ukuran atau luas meja antara English Billiard dan Pool pun berbeda ,lebih luas meja jenis English Billiard.

Sedangkan permainan billiard yang berkembang di Indonesia adalah jenis pool,itupun masih terbagi dalam nomor bola 15,bola 8 dan bola 9.Yang jadi pertanyaan berapa ukuran standart meja billiard ? Untuk ukuran dalam permainan bukan asal lho kawan.Masing-masing meja sudah ukuran dan kegunaanya.Untuk itu mari kita bahan secara detail tentang ukuran meja yang di pakai dalam permainan billiard.
\
Ukuran Standart Meja Billiard

Standart Ukuran Meja Billiard 


Meja billiard memiliki ukuran panjang dua kali dari lebarnya.Pengukuran meja dalam satu kaki (foot),yaitu 9 kaki ,8 kaki,dan 7 kaki.Untuk bagian permukaan berbentuk empat persegi panjang dengan rasio 2 : 1.

Dimensi Meja Billiard

1.Kaki meja 8 permukaan meja bermain adalah 92 inci sebesar 46 inci (233,68 cm x 116,84 cm).

2.Kaki meja 9 memiliki permukaan meja bermain 100 inci ,besar 50 inci (254cm x 127 cm) dengan 1/8 cm inci (3,175mm).

3.Kaki meja 7 permukaan meja bermain adalah 76 inci dengan 38 inci (193,04 cm x 96,52 cm)

Mengapa pada umumnya bermain billiard menggunakan meja ukuran 8 kaki ? Karena ukuran ini ebih mudah dalam pengaturan ruang serta kenyamanan .Namun jika dipakai untuk kepentingan pribadi ,misalnya dipasang didalam rumah,biasanya lebih sering memakai ukuran 7 kaki karena tidak memerlukan banyak space.

Olahraga memang salah satu cabang olahraga permainan yang digemari oleh semua kalangan.Selain itu olahraga ini juga masuk dalam cabang olahraga yang di pertandingkan dalam ivent International.Demikianlah informasi tentang Ukuran Standart Meja Untuk Bermain Billiard.Semoga bermanfaat.Terima kasih
Author Profile

About Wahyu Wibowo

Saya adalah Blogger pemula,yang butuh saran dan kritik dari pembaca skalian agar blog ini lebih maju dan recomen.

0 Komentar Ukuran Resmi Meja Billiard

Posting Komentar

Back To Top